Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Berapa Maksimal Transfer Dana Via SMS Banking BRI?


SMS Banking merupaakan salah satu layanan E-channel yang diberikan kepada nasabah BRI.

Hal ini bertujuan untuk mempermudah nasabah dalam bertransaksi, seperticek saldo,transfer, melakukan pembayaran dan pembelian.

Artinya kalau sobat mau sekadar transfer dan transaksi lainnya, sobat gak perlu lagi via mesin ATM, apalagi dengan susah payah harus dating ke kantor cabangnya, kan sangat merepotkan.

Sobat cukup mengaktifkan layanan SMS banking, transaksi sudah bisa via SMS.

Namun demikian,dibalik kemudahan yang kita dapatkan, ada pembatasan yang diberlakukan.
Khusus untuk transfer dana via SMS banking BRI, dalam 1 hari kita hanya bisa transfer dana Rp. 1,000,000 aja.
Artinya, kalau kita mau transfer lebih dari Rp. 1,000,000 harus menunggu esok harinya lagi.

Sebenarnya ini sih salah satu kekurangan kalau kita transfer dana via SMS banking BRI.
Mudah-mudahan kedepannya BRI bisa menyesuaikan dengan kebutuhan nasabahnya.

Post a Comment for "Berapa Maksimal Transfer Dana Via SMS Banking BRI? "